Minggu, 03 Januari 2016

Cara Budidaya Puyuh Petelur Berkualitas

Awalnya, puyuh adalah salah satu hewan jenis unggas yang sering tinggal dan berada di area hutan-hutan. Namun dengan perkembangan zaman, jenis unggas kini menjadi salah satu proses cara untuk lahan berbisnis yang menguntungkan. Bisnis telur puyuh dengan hasil yang berkualitas, banyak orang yang membudidayakannya dengan cara berikut. Karena jika dibilang budidaya puyuh petelur saja tanpa harus menghasilkan kualitas telur terbaik ini bisa-bisa saja. Jika budidaya puyuh petelur yang dihasilkan unggul, otomatis konsumen akan berjejeran dan mengantri untuk mendapatkannya. Untuk itulah, bagi anda yang memang ini membudidayakan dan menghasilkan panen telur berkualitas terbaik, ada kiat kiat khusus dalam melakukannya.

Budidaya Puyuh Petelur yang Menjanjikan

Kiat Cara Budidaya Telur Puyuh Berkualitas

Budidaya Puyuh Petelur
Sebelum melakukan usaha bisnis dibidang yang akan dipilihnya, kiat pertama untuk bisa mendapatkan hasil yang menguntungkan adalah dengan mengetahui proses ataupun cara supaya bisnis yang dipilih bisa berkembang dengan pesat dan menguntungkan banyak. Salah satu kiat dalam budidaya puyuh petelur adalah dengan mengetahui akan kualitas akan cara dalam meningkatkan produktivitas dari puyuh petelur yang akan dilakoninya. Jika puyuh petelur memiliki tingkat kualitas produktivitas unggul dan banyak, otomatis hasil panen yang akan didapatkannya ini juga akan sangat menguntungkan. Apalagi jika melihat telur adalah salah satu makanan pokok dan sering dicari banyak orang untuk dikonsumsinya.

Tips Cara Memproduksi Kualitas Puyuh Petelur

Ada beberapa tips yang bisa digunakan dalam budidaya puyuh petelur supaya mendapatkan kualitas hasil telur yang menguntungkan. Tips tersebut yaitu:

1. Memilih Kualitas Bibit

Tips pertama yang bisa membantu anda dalam menghasilkan kualitas puyuh petelur adalah dengan melihat dan memilih bibit unggul sebagai langkah terpenting untuk menghasilkan telur puyuh yang menguntungkan. Dalam budidaya telur puyuh jika bibit puyuh yang dipilih unggul, pastinya hasil telur yang dimiliki akan berkualitas dan produktivitasnyapun juga semakin meningkat. Bibit puyuh adalah faktor terpenting dalam menghasilkan telur yang berkualitas untuk bisa dipanen dalam masanya. Untuk itu, cermatilah dan telitilah saat akan memilih serta membeli bibit puyuhnya.

2. Umur Puyuh Petelur

Setelah memilih bibit unggul puyuh untuk mampu mendapatkan hasil panen dengan produktivitas terbaik, saatnya adalah dengan mengetahui umur dari burung puyuh itu sendiri. Semakin tua burung puyuh yang dipilih, maka tingkat produktivitasnya juga akan semakin menurun. Untuk itu, pilih puyuh yang masih remaja dengan kualitas produktivitas yang maksimal.

3. Perawat Puyuh Petelur

Nah, setelah mengetahui akan cara dalam memilih bibit unggul dan umur terbaik untuk mendapatkan hasil produktivitas tertinggi, kini anda akan diberikan tips dalam cara akan merawat puyuh. Saat akan melakukan budidaya puyuh petelur tips yang dapat digunakan untuk menjaga kesehatan dan kualitas burung puyuh agar mampu bertahan serta dapat produktif adalah dengan menjaga dan merawat kandangnya. Jika kandang atau tempat tinggal burung puyuh terjaga dengan baik akan kebersihannya, maka puyuh akan selalu sehat dan mampu berproduktivitas dengan sangat baik. Cara melakukannya bisa dengan memberikan vaksin dan membersihkan kotoran dari burung sesering mungkin. 

Ketiga tips di atas akan sangat membantu anda dalam cara membudidayakan burung puyuh supaya mampu menghasilkan kualitas telur terbaik. Jika budidaya puyuh petelur berhasil, maka anda akan mendapatkan hasil panen telur dengan keuntungan yang maksimal. Semoga bermanfaat dan berhasil.

Cara Budidaya Puyuh Petelur Berkualitas Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Sang Pelindung